Rabu, 20 Januari 2016

DIAM DALAM BERGERAK...atau..

Bergerak dalam Diam..

Semua dialam semesta ini bergerak.Karena memang hukumnya begitu…kata sahabatku yang bukan lulusan fakultas hukum…
Benar juga…atau salah juga…

Diam ibaratkan kita mengerem kendaraan yang berjalan kencang…memerlukan kekuatan yang lebih dan pasti menimbulkan gesekan..yang mengakibatkan keausan pada bidang gesek…keausan itu adalah penderitaan…kata sahabatku yang lain yang bukan pemilik bengkel atau insinyur mesin…

Jadi diam itu melawan  kodrat !!…kata temanku yg lainnya lagi yang asli seorang petarung Drajat…

Walaupun kita diam sebenarnya tubuh kita tidak pernah berhenti bergerak…sel2 kita terus bekerja walau kita tidur…timpal temanku yang lain-lainnya lagi yang bukan seorang dokter…

Diam…diam..(oh ternyata aku mengerti)…

Menulis kata diam saja tanganku bergerak…aneh ya…dan dibahas lagi…dan dibaca lagi…ha..ha..ha

Rahayu...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar